E-BANKING: URGENSI ASPEK TRUST DI ERA E-SERVICE

Sujadi, Sujadi and Edy, Purwo Saputrov (2011) E-BANKING: URGENSI ASPEK TRUST DI ERA E-SERVICE. Telematika (37). ISSN 1979-2328

[img]
Preview
PDF (Tugas Kusus) - Draft Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (270Kb) | Preview

    Abstract

    Adopsi teknologi baru di berbagai bidang dapat dilakukan dengan pendekatan self-service technologies (SSTs). Oleh karena itu, pemetaan (mapping) berbagai riset empiris tentang adopsi e-banking sangatlah penting. Penelitian ini adalah studi literatur dengan mengkaji berbagai hasil riset empiris tentang adopsi e-banking. Untuk kasus sektor perbankan, adopsi e-banking merupakan salah satu alternatif untuk mendukung pelayanan. Kajian adopsi e-banking melalui model SSTs menjadi sangat penting, terutama terkait dengan fenomena selfservice di era e-service yang memungkinkan nasabah melakukan aktivitas secara mandiri. Di satu sisi, adopsi ebanking memberikan tambahan penghasilan bagi perbankan, namun di sisi lain adopsi e-banking juga sangat rentan terkait dengan aspek trust yang dirasakan oleh nasabah. Oleh karena itu, kajian tentang aspek trust dalam kasus adopsi e-banking sangatlah perlu untuk dicermati, yaitu tidak saja bagi upaya peningkatan kualitas layanan bagi nasabah, tetapi juga meningkatkan keunggulan bersaing dari pesaing dan juga aspek kepercayaan nasabah untuk tetap loyal menggunakan e-banking. Hasil dari kajian literatur menunjukan bahwa aspek trust menjadi salah satu aspek terpenting untuk mendukung intention to loyalty dari adopsi e-banking.

    Item Type: Article
    Subjects: 000 Komputer, Informasi, dan Referensi Umum
    600 Teknologi
    Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika
    Depositing User: Kontributor Telematika 1
    Date Deposited: 06 Jun 2011 12:07
    Last Modified: 06 Jun 2011 12:07
    URI: http://repository.upnyk.ac.id/id/eprint/452

    Actions (login required)

    View Item